Profil TKIT AL FATTAH di Wahana Pondok Ungu Bekasi

Izin Diknas nomor : 422/302/SK PAUD/Disdik/2014
Sekretariat dan tempat pendaftaran :Wahana Pondok Ungu
Blok E4 No. 4 RT. 05 RW. 18. Babelan Kota Bekasi,
Telp. 0857 1628 1780, 0812 899 1574
===================================================================================

TK Islam Terpadu AL FATTAH BEKASI
Sekolah dengan Penerapan Multi Intelligence System




image
foto lokasi TK PERDANA dan TKIT ALFATTAH
image
lokasi TK PERDANA



PROFIL TKIT AL FATTAH
TKIT AL FATTAH mempunyai komitmen yang kuat untuk
mengembangkan pendidikan Islam di Indonesia.


VISI :

  1. Membentuk generasi muda yang memiliki iman yang kokoh yang teraplikasi dalam kehidupan sehari hari.
  2. Generasi muda yang cerdas, terampil, mandiri, disiplin, berkepribadian posistip, santun, penuh cinta kasih serta memiliki kepedulian terhadap lingkungan.

MISI :

  1. Menyelenggarakan pendidikan secara efektif sehingga siswa berkembang secara maksimal.
  2.  Menyelenggarakan pembelajaran untuk menumbuh kembangkan kemampuan berfikir aktif dalam memecahakan masalah.
  3. Menumbuhkan kembangkan lingkungan dan perilaku religius sehingga siswa dapat mengamalkan  dan menghayati agamanya dan mempraktekkan secara nyata sehingga menjadi teladan bagi teman dan masyarakatnya. 





KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan belajar diberikan secara terpadu dan dikembangkan dengan memperhatikan karakter setiap anak dalam rangka mengembangkan Kecerdasan Akal, Emosional, dan Spiritual. Setiap kegiatan pembelajaran bertujuan menstimulus kecerdasan majemuk        ( Multiple Intelegensi ) anak agar dapat berkembang secara optimal dan lebih terarah.





METODE BELAJAR

Metode belajar yang digunakan adalah SAL ( Student Active Learning ) yang berdasarkan pada kurikulum berbasis kompetensi.




KURIKULUM

TKIT ALFATTAH menggunakan kurikulum terpadu yaitu memadukan kurikulum DIKNAS dengan kurikulum Khusus yang bernafaskan ISLAM dari DEPAG :
  • Iqro
  • Tahfidz ( Hadist, do'a, dan surat pendek )
  • Kisah Nabi dan Rosul
  • Praktek Wudhu dan Sholat
  • Bahasa Iggris dan Arab
  • Manasik Haji
  • Rukun Iman dan Rukun Islam
  • dll
Kurikulum tersebut diaplikasikan dengan berbagai metode yang tetap menitik beratkan  pada konsep " Bermain sambil Belajar " dan " Student Aktive Learning " .
   1. Kurikulum Imtaq
  • Aqidah dan Akhlak
  • Praktek Sholat
  • Hafala Al Quran ( Surat pendek )
  • Hafalan Hadist pendek
  • Hafalan Do'a sehari-hari
  •  Qiro'ati ( belajar membaca Al Quran )
  2. Kurikulum Reguler ( Kurikulum DEPDIKNAS )
  • Moral - Spiritual
  • Kognitif
  • Social - Emosional
  • Berbahasa
  • Fisik - Motorik
  • Seni/Estetika/ketrampilan
  3. Kegiatan / Program
  • Manasik Haji
  • PPL ( Proposal Pengenalan Lingkungan )
  • Sholat Berjamaah
  • Renang
  • Ekstra Tari
  • Karyawisata
  • Calistung / Baca Tulis Hitung ( Persiapan Pra SD )
  4. Fasilitas Penunjang
  • Pertemuan Orang Tua Murid dan Guru serta konsultasi Psikologi Perkembangan Anak
  • Perpustakaan
  • Snack dan makan bersama
  • Guru berpengalaman, sabar, penuh kasih sayang, dan sesuai dengan bidangnya ( PGTK )
  • Aneka permainan Edukatif luar dan dalam ruangan
  • Buku Paket

EKTRA KURIKULER : Bahasa Inggris , Drum Band, Renang




MOTTO : MENDIDIK TUNAS BANGSA BERKUALITAS, BERIMAN DAN BERTAQWA


" Acara Porseni TK Perdana dan TKIT Al Fattah tanggal 16 September 2015 di Transera "


image


image


image


image


image


image


image



Demikian informasi dan profil mengenai Sekolah TKIT AL FATTAH di Perumahan Wahana Pondok Ungu Bekasi.Semoga bisa membantu Anda yang sedang mencari sekolah TK khususnya yang berdomisili di Wahana Pondok Ungu Bekasi.
text gambar

Hello sobat saya Admin blog ini, salam kenal???

Share this

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di FIKAZHA

JANGAN LEWATKAN

Previous
Next Post »

۝ Silahkan berikan komentar anda sesuai dengan aturan yang tercantum di bawah.#ThinkHIGH! ^_^
❖ Berkomentarlah dengan Bahasa yang Relevan dan Sopan.
❖ Dilarang Menghina, Promosi (Iklan), Menyelipkan Link Aktiv, dsb.
❖ Dilarang berkomentar berbau Porno, Spam, Sara, Politic, Profokasi.
❖ Berkomentarlah yang Sopan,Bijak, dan Sesuai Artikel [Dilarang OOT].
❖ Saya sangat berterima kasih atas semua yang mau berkomentar diblog saya.
☛ Copyright © 2015 by : Fikazha ✓